Saturday, June 13, 2009
Becoming A Star, By Mario Teguh
Buku ini bener bener bikin gue semangat dalam membangun fondasi untuk mimpi gue. Gue pilih kata 'membangin fondasi' karena mimpi doang enggak akan ada gunanya kalo kita gak ngelakuin sesuatu kesana.
Sebenernya gue bukan fansnya si bapak mario teguh. Paling cuman liat doang di tipi beberapa kali kalo bokap lagi pindah pindah channel. Tp gue gak pernah tertarik untuk nonton.
Tapi kemaren waktu masuk gramedia dan lihat buku ini, it catched my eye. Kalimat covernya sih yg bikin gue tidak tahan untuk gak ngambil tuh buku dari rak, ngubek2 tumpukan, nyari yang kebuka.
Kalimat awal itu bunyinya begini : 'Pintu kesempatan tidak terbuka begitu saja, pintu itu hanya menjadi tidak terkunci. Soal membukanya atau tidak, adalah keputusan anda'
Banyak dr kita yang selalu berpikir pesimis bahwa kesempatan kok, gak dateng dateng ya ke gue? tp kenyataannya adalah, kita yang menghampiri pintu kesempatan itu, bukan nungguin disamperin. Rite? Kesempatan kdg2 ada ditempat yang gak kliatan, kita harus jeli ngeliatnya. quoting smart start to money workbooknya YoungBiz,
"They won't slap u in the face just to let u know they're there"
Once I read that sentence di atas dan mikir gitu. I thought. 'Wew, this bald guy have a point!'*no offense*
So I picked up the book. Dan bayar ke kasir.
Itu adalah sebagian kecil dr yang gue pelajarin dari buku ini. Buku ini mengajarkan bagaimana membentuk mindset kita, to become a star. Menjadi bintang dimanapun kita berada, cerah, bersinar untuk orang lain, dan sukses. Kalimatnya lugas, enggak ngebosenin, singkat padat jelas dan 'kena' di gue. Fontnya juga gede gede jg ga sakit mata bacanya hahaha
quotes berikut bakal lo temuin di buku ini
" Cita cita adalah mimpi yang bertanggal'
"Kita semua memiliki kemampuan yang mengagumkan untuk merajut mimpi, membuat cita cita dan menyusun rencana. Tetapi semua kemampuan itu tidak pernah lebih kuat daripada kemampuan kita untuk menunda'
"Mistakes are ok-able!"
Dan lain lain.
My point is, buku ini membuat gue berpikir tentang apa yang mau gue capai dalam hidup, bagaimana kesananya, dan mindset yang mesti disetting dalam perjalanan itu. Bahwa nothing is imposibble, heheee.
Jd tambah semangat. Cita citaku, here I come!
ps : itu gambar diatas bukan buku yang gue beli, hasil search diinternet dapetnya gambar kayak gitu.
Labels:
book review
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment